Cara Membuat Aplikasi Penjumlahan, Pengurangan, Pembagaian, dan Perkalaian Dengan Java

Dalam memudahkan Penjumlahan, Pengurangan, Pembagaian, dan Perkalian kita dapat membuat sebuah aplikasi untuk tujuan tersebut. Aplikasi ini dapat dijadikan sebagai alat bantu perhitungan seperti kalkulator. Namun tidak sekomplit kalkulator tentunya. Aplikasi ini hanya menggunakan Operator Aritmatika sederhana yaitu : Penjumlahan, Pengurangan, Pembagian, dan Perkalian.


Adapun langkah-langkah pengerjaanya sebagai berikut :

- Pertama : Buatlah Project baru dengan menggunakan Java (NetBeans) untuk versi NetBeans bebas, kemudian desainlah Aplikasi yang akan kita buat seperti gambar dibawah ini.


- Kedua : Pada Tombol Proses saudara dapat memasukan Coding Program dibawah ini.

Tombol Proses Penjumlahan :
a = Integer.parseInt(T1.getText());
b = Integer.parseInt(T2.getText());
int jml = a + b;
lbhasil.setText(hasil + jml );

Tombol Proses Perkalian :
c = Integer.parseInt(T3.getText());
d = Integer.parseInt(T4.getText());
int jml = c * d;
lbhasil.setText(hasil + jml );

Tombol Proses Pengurangan :
e = Integer.parseInt(T5.getText());
f = Integer.parseInt(T6.getText());
int jml = e - f;
lbhasil.setText(hasil + jml );

Tombol Proses Pembagian :
g = Integer.parseInt(T7.getText());
h = Integer.parseInt(T8.getText());
int jml = g / h;
lbhasil.setText(hasil + jml );

Tombol Keluar :
this.dispose();

Catatan : Terlebih dahulu kita perkenalkan variabel yang akan kita gunakan pada class project, seperti gambar dibawah ini :


Masukan Coding Program berikut :
private  String hasil = "Hasilnya Adalah : ";
private int a,b,c,d,e,f,g,h;

Tambahan :
Agar posisi pada saat strat up posisi windows atau tampilan program ditengah dan teratur secara sistematis kita dapat menambahakan Coding Program berikut ini.

public Penjumlahan() {
initComponents();
this.setLocation(300,220);

Sangat mudah dan praktis bukan, pastikan saudara mengikuti langkah-langkah diatas dengan benar. selanjutnya saudara dapat kreasikan Coding tersebut sesuai dengan keinginan saudara. Untuk mempercantik halaman form atau tampilan aplikasi saudara dapat menambahkan warna atau gambar pada  baground project saudara.

Semoga Artikel kali ini bermanfaat bagi kita semua salam kompak selalu untuk kita semua. Terimakasih banyak atas kunjungan saudara, mari selalu berbagi ilmu bersama kami disini. Wasalam...!!!
0 Komentar untuk "Cara Membuat Aplikasi Penjumlahan, Pengurangan, Pembagaian, dan Perkalaian Dengan Java"

------------------------------------------------------------------------------------
ATURAN PEMBERIAN KOMENTAR DAN SARAN :
- SOPAN
- RELEVAN

SILAHKAN BERIKAN KOMENTAR SAUDARA
ATAS PERHATIANNYA SAYA UCAPKAN TERIMAKASIH!!!
-------------------------------------------------------------------------------------

Back To Top